28 April 2025

PESAN KUNCI MENGHADAPI WABAH

      Strategi komunikasi risiko berupa penyampaian informasi yang membangun kewaspadaan masyarakat akan penyebaran virus. Sehingga diharapkan membangun kewaspadaan, kesadaran dan peran aktif dari masyarakat menangkal Covid-19. Salah satunya mengingatkan pesan kunci ketika akan bepergian ke luar kota / daerah. Selain strategi komunikasi risiko yang dilakukan dengan tepat dan efektif, juga perlu role model (keteladanan)dalam mencegah lonjakan kasus ketika masa libur panjang tiba.

FB : https://www.facebook.com/promkesbatam

Copyright © All rights reserved. | Newsphere by AF themes.